Sukses Budidaya Tanaman Waluh atau Labu
Monday, August 6, 2018
Buah Waluh atau Labu
Tenth tidak aneh lagi dengan namanya waluh atau Labu, semua orang sudah pasti tahu dengan namanya waluh. Tapi apakah anda sudah tahu cara bertanamnya? Mungkin sebagian sudah mengetahui buah waluh ini. Pada kali ini akan menjelaskan bagaimana menanam buah waluh atau labu ini.
Tanaman buah waluh atau labu ini sangat banyak sekali jenis, bentuk dan rasanya.
Waluh atau labu yang paling aneh dan mirip bahkan bisa dijadikan untuk bahan baku pembuatan mie. Yaitu jenis waluh atau labu yang ditemukan oleh orang yang berasal dan daratan Amerika.
Waluh atau labu yang paling aneh dan mirip bahkan bisa dijadikan untuk bahan baku pembuatan mie. Yaitu jenis waluh atau labu yang ditemukan oleh orang yang berasal dan daratan Amerika.
1. Cara Menanam Waluh atau Labu
A. Pemilihan Bibit
Waluh atau labu dalam pembibitannya sedikit sulit, karena dalam perkecambahan waluh atau labu itu sangat rentan terhadap resiko kegagalan. Namun jika sulit dalam pembibitan sebaiknya jangan dilakukan, lebih baik kita beli langsung saja bibit yang sudah cukup tua dan siap tanam.
Adapun bibit yang mempunyai kwalitas unggul kita terlebih dahulu mengetahui karakter-karakter bibit waluh atau labu. Untuk itu seperti biasa kita berkonsultasi kepada orang yang ahli pada bidangnya.
Adapun bibit yang mempunyai kwalitas unggul kita terlebih dahulu mengetahui karakter-karakter bibit waluh atau labu. Untuk itu seperti biasa kita berkonsultasi kepada orang yang ahli pada bidangnya.
B. Persiapan Lahan
Dalam persiapan lahan, tidak sesulit seperti pada tahap pembibitan. Dalam fase ini kita cukup dengan menggemburkan tanah dan membuat lubang pada setiap tanah yang akan ditanami.
C. Penanaman
Dalam proses penanaman, lahan yang sudah dibuat lubang dimasukan bibit yang sudah siap ditanam. Dalam penanaman waluh atau labu ini sebaiknya pada saat musim hujan, karena tanaman waluh atau labu sangat memerlukan air yang banyak.
D. Pemeliharaan
Dalam tahap pemeliharaan ini banyak hal yang dilakukan, mulai dan pemupukan, penjagaan kelembaban, penyulaman dan sebagainya. Namun yang paling penting adalah pemeliharaan dalam pengadaan air. Ada satu hal yang sekiranya perlu kita perhatikan, dan sekian banyak masyarakat mengatakan tanaman waluh atau labu ketika berbunga dan berbuah pentil jangan sampai tersentuh, karena ini mengakibatkan waluh atau labu tidak akan berkembang dan malahan akan membusuk.
Demikian penjelasan tentang cara Budidaya Tanaman Waluh atau Labu dikesempatan kali ini, semoga bermanfaat, selamat mencoba dan salam Budidaya.